Rasulullah Saw. tiba di Baitul Maqdis dengan didampingi oleh malaikat Jibril as. Beliau mengikat Buraq di suatu tempat dimana para Nabi duduk melingkar di sana. Kemudian Beliau masuk ke dalam Masjidil Aqsha. Di dalam masjid Beliau berjumpa dengan Nabi Ibrahim, Nabi Musa, dan Nabi Isa as. yang berada di tengahĀ² lingkaran para Nabi lainnya. Rasulullah Saw. pun mengerjakan shalat dengan menjadi imam bagi mereka semua.
Allah Taāala mengambil sumpah dari para Nabi tersebut, supaya mereka mau mengimani dan mendukung Rasulullah Saw. Allah Taāala berfirman:
ŁŁŲ„ŁŲ°Ł Ų£ŁŲ®ŁŲ°Ł Ų§ŁŁŁŁŁŁ Ł ŁŁŲ«Ł°ŁŁ Ų§ŁŁŁŁŲØŁŁŁŁŪ¦ŁŁ ŁŁŁ ŁŲ¢ Ų”ŁŲ§ŲŖŁŁŁŲŖŁŁŁŁ Ł Ł ŁŁŁŁ ŁŁŲŖŁ°ŲØŁ ŁŁŲŁŁŁŁ ŁŲ©Ł Ų«ŁŁ ŁŁ Ų¬ŁŲ¢Ų”ŁŁŁŁ Ł Ų±ŁŲ³ŁŁŁŁ Ł ŁŁŲµŁŲÆŁŁŁŁ ŁŁŁŁ ŁŲ§ Ł ŁŲ¹ŁŁŁŁ Ł ŁŁŲŖŁŲ¤ŁŁ ŁŁŁŁŁŁ ŲØŁŁŁŪ¦ ŁŁŁŁŲŖŁŁŁŲµŁŲ±ŁŁŁŁŁŁŪ„ Ū ŁŁŲ§ŁŁ Ų”ŁŲ£ŁŁŁŲ±ŁŲ±ŁŲŖŁŁ Ł ŁŁŲ£ŁŲ®ŁŲ°ŁŲŖŁŁ Ł Ų¹ŁŁŁ°Ł Ų°Ł°ŁŁŁŁŁ Ł Ų„ŁŲµŁŲ±ŁŁ Ū ŁŁŲ§ŁŁŁŁŲ§ Ų£ŁŁŁŲ±ŁŲ±ŁŁŁŲ§ Ū ŁŁŲ§ŁŁ ŁŁŲ§Ų“ŁŁŁŲÆŁŁŲ§ ŁŁŲ£ŁŁŁŲ§Ū Ł ŁŲ¹ŁŁŁŁ Ł Ł ŁŁŁŁ Ų§ŁŲ“ŁŁ°ŁŁŲÆŁŁŁŁ
āDan (ingatlah), ketika Allah mengambil perjanjian dari para Nabi: āSungguh, apa saja yg Aku berikan kepadamu berupa kitab dan hikmah kemudian datang kepadamu seorang Rasul yg membenarkan apa yg ada padamu, niscaya kamu akan sungguhĀ² beriman kepadanya dan menolongnyaā. Allah berfirman: āApakah kamu mengakui dan menerima perjanjian-Ku terhadap yg demikian itu?ā Mereka menjawab: āKami mengakui.ā Allah berfirman: āKalau begitu saksikanlah (hai para Nabi) dan Aku menjadi saksi (pula) bersama kamu.ā (QS. Ali āImran [3]: 81)
Mengerjakan shalat dan menjadi imam shalat bagi para Nabi lainnya adalah bukti nyata bahwa para Nabi tersebut mengimani Rasulullah Saw., sebagai pernyataan tegas bahwa mereka membenarkan Beliau, serta bukti bahwa mereka telah menepati perjanjian yg Allah ambil dari mereka.