63. Af’al

Af’al berarti tindakan-tindakan, yaitu tindakan Allah. Af’al adalah tindakan-tindakan Allah pada ciptaan dan Perintah-Nya. Artinya baik dalam arena partikel-partikel, atau istilah apapun yang dipakai untuk menyatakan bahan-bahan dasar Semesta, juga berbagai ciri khas organisme, yang dikaruniai kehidupan. Dalam kosmologinya sufi, yakni psikologi yang lebih besar dari diri si sufi sendiri, organisme tidak dipandang berbeda dari peristiwa. Dengan kata lain setiap ciptaan adalah satu peristiwa/organisme sebagaimana dia adalah sebuah tempat/organisme, karena setiap makhluk hidup ialah satu makhluk dalam waktu sebagaimana satu makhluk dalam ruang. Walaupun juga berguna untuk menjelaskan ‘berbagai perang’ dan ‘masyarakat-masyarakat’ hal-hal tersebut tidak memiliki kenyataan yang serupa dengan organisme pribadi itu.

Karena seluruh ciptaan berada di bawah perintah Ilahi, Kun! maka seluruh tindakan adalah aktivitas Pelaku Ahad. Qur’an menyatakan: “Allah adalah Penciptamu dan tindakan-tindakanmu.” Sementara, di satu sisi, engkau bertanggungjawab bagi perilaku-perilakumu, dari sisi lain, tindakanmu bergantung pada penempatanmu dalam waktu dan kenyataan ketentuan dari sel-selmu. Tidak seorangpun merdeka hingga mereka menginginkan apa yang diinginkan Allah. Kemudian mereka berkehendak, dan apa yang mereka kehendaki selalu terjadi. Memahaminya membutuhkan penghapusan dari segala harapan yang dinyatakan dalam kenyataan semesta tentang konsep-konsep dan berbagai struktur nilai seperti ‘kebebasan memilih’, ‘ketidakterdugaan’ dan seluruh rekaan naif dari manipulasi matematis dan ilusi tentang ‘keacakan’nya. Hanya satu hal yang terjadi, jika engkau menginginkan peristiwa, dan itulah Semesta.

Sidi Muhammad Ibn al-Habib berkata dalam Diwannya:

“Engkau akan melintas dari semesta ke Hadirat Suci, dan engkau akan menyaksikan Tindakan Allah dalam ciptaan dan Perintah-Nya.”

Sumber: 100 Langkah

100 Langkah

Mulai Perjalanan

Mulai perjalanan ruhani dalam bimbingan Mursyid Thariqat Naqsyabandiyah Khalidiyah, Sayyidi Syaikh Ahmad Farki al-Khalidi qs.

Buku Lain

Rekomendasi

Di sejumlah pesantren salafiyah, buku ini (Tanwir al-Qulub) biasanya dipelajari bersamaan dengan kitab-kitab fikih. Yang sedikit membedakan, kitab ini ditulis oleh seorang pelaku tarekat sekaligus mursyid dari tarekat Naqsyabandiyah.

Sabilus Salikin

Sabilus Salikin atau Jalan Para Salik ini disusun oleh santri-santri KH. Munawir Kertosono Nganjuk dan KH. Sholeh Bahruddin Sengonagung Purwosari Pasuruan.
All articles loaded
No more articles to load

Sabilus Salikin

Sabilus Salikin atau Jalan Para Salik ini disusun oleh santri-santri KH. Munawir Kertosono Nganjuk dan KH. Sholeh Bahruddin Sengonagung Purwosari Pasuruan.
All articles loaded
No more articles to load

Tingkatan Alam Menurut Para Sufi

“Tingkatan Alam Menurut Para Sufi” فَإِذَا سَوَّيْتُهُۥ وَنَفَخْتُ فِيهِ مِنْ رُّوحِى فَقَعُوا لَهُۥ سٰجِدِينَ “Maka…

Islam, Iman dan Ihsan

عَنْ عُمَرَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ أَيْضاً قَالَ : بَيْنَمَا نَحْنُ جُلُوْسٌ عِنْدَ رَسُوْلِ اللهِ صَلَّى…

Hidup Ini Terlalu Singkat

Postingan yg indah dari Bunda Amanah: Bismillahirrahmanirrahim. “Hidup ini Terlalu Singkat” Oleh: Siti Amanah Hidup…
All articles loaded
No more articles to load

Mengenal Yang Mulia Ayahanda Guru

Sayyidi Syaikh Kadirun Yahya Muhammad Amin al-Khalidi qs.

Silsilah Kemursyidan

Dokumentasi

Download Capita Selecta

Isra' Mi'raj (Rajab)

26 Jan - 05 Feb

Ramadhan

30 Mar - 09 Apr

Hari Guru & Idul Adha

20 Jun - 30 Jun

Muharam

27 Jul - 06 Ags

Maulid Nabi

28 Sep - 08 Okt

Rutin

30 Nov - 10 Des

All articles loaded
No more articles to load
All articles loaded
No more articles to load
All articles loaded
No more articles to load

Kontak Person

Mulai perjalanan ruhani dalam bimbingan Mursyid Thariqat Naqsyabandiyah Khalidiyah, Sayyidi Syaikh Ahmad Farki al-Khalidi qs.

Abangda Teguh

Kediri, Jawa Timur

WhatsApp
Facebook
Telegram
Twitter
Email
Print